Minggu, 15 Maret 2015

DAFTAR LAGU UNJUK BAKAT #MMKOTA2015





Selain sistem Audisi dalam pencarian peserta Muli Mekhanai Kota Bandar Lampung, sistem tampilan unjuk bakat para Semifinalist pun berbeda.
Sejak 2010, rangkaian Unjuk Bakat (Talent Show)  Pemilihan Muli Mekhanai, Bandar Lampung selalu menyiapkan konsep drama musikal dengan jalan kisah yang berbeda setiap tahunnya.  Menyajikan ragam bakat yang di miliki jajaran semifinalist. Mulai dari bakat menyanyi, menari, main musik, bela diri, puisi, pidato, sampai pada bakat bakat khusus seperti tutur lampung hingga memasak kerap menghiasi panggung pertunjukan pada malam unjuk bakat.

Tahun ini, Panitia telah mentiapkan konsep kisah yang akan tertuang dalam gelaran unjuk bakat para semifinalist.
Terlepas dari bakat bakat para Semifinalist, berikut panitia menyiapkan daftar lagu yang sesuai dengan jalan kisah dengan aransemen menyesuaikan karakter suara dari sosok semifinalist. Pemilihan lagu berdasarkan konsep drama musikal dan kemampuan serta kesiapan dari.

Berikut daftar lagu yang dapat jadi acuan Semifinalist untuk  di pelajari, sebelum Data Talent pada tanggal 6 April 2015 mendatang.

POP INDONESIA :
TERENDAP LARAKU – NAFF
DEALOVA – ONCA
MAHADEWI – PADI
SEMOGA – KLA PROJECT
NEGERI DIAWAN – KLA PROJECT
ANDAI AKU BISA – CHRISYE
SELAMAT JALAN KEKASIH – RITA EFFENDI
SETIA – JIKUSTIK
TERCIPTA UNTUK KU – UNGU
KAU MASIH KEKASIH KU – NAFF
SEPARUH AKU – NOAH
LAYU SEBELUM BERKEMBANG – RIO FEBRIAN
SEPERTI KEKASIHKU – AGNES MONICA
PAMIT – BROERY MARANTIKA

POP BARAT :
IMAGINE – JOHN LENON
LEAVING ON JET PLANE
HEAL THE WORLD – MICHAEL JACKSON
IF WE HOLD ON TOGETHER – DIANA ROSS
SOMEWHERE OVER THE RAINBOW
ALL OF ME  - JOHN LEGEND
TITANIUM – SIA – DAVID GUETA
I’LL STAND BY YOU
SOLEDAD – WESTLIFE
GREATEST LOVE OF ALL – WHITNEY HOUSTON
HURT – CHRISTINA AGUILERA
SET A FIRE TO THE RAIN – ADEL
HEAVEN – BRYAN ADAMS
WHAT A WONDERFUL WORLD
IF AIN’T GOT YOU – ALICIA KEYS

POP LAMPUNG :
SAI KU EKHAM
NGEKHAM
SUMUR PUTERI
PATOH JUNJUNGAN
CADANG HATI
CANGGET AGUNG

DANGDUT ;
SELAMAT MALAM – EVI TAMALA
AKU RINDU – EVI TAMALA

NAMA NAMA YANG LOLOS AUDISI 13 - 15 MARET 2015





Setelah melalui tahap penilaian di ruang audisi yang di gelar di kantor Tourism Information Center (TIC) Pasar Seni – Enggal, sejak Jum’at hingga Minggu – 13 sampai 15 Maret 2015 dengan total peserta Audisi selama tiga hari berjumlah 37 orang, akhirnya di dapat beberapa nama yang memenuhi kriteria penilaian dan berhak melaju ke babak selanjutnya dengan gelar Semifinalist.

Berikut daftar  nama Muli Mekhanai Yang Lolos Audisi :








MULI

No
Nama
Asal Sekolah/ Kampus
1.
Mita Oktavia Aryani
DCC
2.
Sari Imawati
UNILA

MEKHANAI

No
Nama
Asal Sekolah/ Kampus
1.
Rama Adika Permana
SMK SMTI
2.
Asep Adi Putra
DCC
3.
M. Ibroni
DCC
4.
Umar Wira Hadi Kesuma
UMITRA
5
Riswan Tariq
IAIN
6
Rilliando Diapries
TEKNOKRAT






SELAMAT, bagi nama nama yang berhasil lolos tahap Audisi.  Persiapkan diri di babak Semifinaist (6-10 April 2015).
Seluruh nama yang Lolos Audisi WAJIB hadir pada tanggal 6 April 2015, di TIC Pasar Seni Enggal pukul 14.00 – 17.00 WIB untuk persiapan menjelang penjurian Semifinalist.


Minggu, 08 Maret 2015

RANGKAIAN KEGIATAN SEMIFINALIST #MMKOTA2015



Bagi Yang Lolos Tahap Audisi, persiapkan diri untuk mengikuti rangkaian tahap Semifinal, 6-10 April 2015. 

Berikut Jadwal rangkaian kegiatan Semifinalist.



RANGKAIAN KEGIATAN SEMIFINALIST
MULI MEKHANAI KOTA BANDAR LAMPUNG 2015

NO
HARI, TANGGAL & WAKTU
KEGIATAN
URAIAN
TEMPAT
KET.
1
SENIN
6 April 2015
14.00 – 17.00
Pelatihan Semifinalist.
25 Muli/ 25 Mekhanai
Seluruh nama yang Lolos Audisi Wajib hadir untuk mendapatkan pengarahan  lengkap, data talent  dan pelatihan  singkat jelang Penjurian.

Kantor TIC Pasar Seni
DisBudPar & IMKOBAL
Semifinalist Busana Rapi
2
SELASA
7 April 2015
09.00 – 17.00
Photoshoot Semifinalist
Pemotretan Seluruh Jajaran Semifinalist jelang Penjurian
Surya Maxima Photography
Jl. Perwiranegara No 56 Gedong Meneng
IMKOBAL & SUMAX Team
3
RABU
8 April 2015
08.00 – 17.30
Pembukaan
MMKota2015
secara Resmi

Semifinalist  mendapatkan  Pengarahan dan Pemantapan Talent dan Tugas.
Beauty Class dan Materi.
Ruang Tapis Berseri Pemda BDL
Busana Semifinalist :

Atasan Putih + Rok & Heels (MULI)
Kemeja Putih lengan panjang + Celana bahan panjang + pantopel 
(Mekhanai)

4
KAMIS
9 April 2015
09.00 – 17.00
Penjurian Semifinalist
Sesi Interview Test

Semifinalist berbusana Office Look.
 Ruang Tapis Berseri
Pemda BDL
Jajaran JURI, DisBudPar & IMKOBAL

5
JUM’AT
10 April 2015

08.00 – 14.00


Glady Jelang Talent Show


Persiapan jelang malam Talent Show


Auditorium RRI


DisBudPar & IMKOBAL


19.00 – 22.00

Talent Show dan Penentuan Finalist
15 Muli / 15 Mekhanai

Pertunjukan Bakat dari Semifinalist MMKota2015


Auditorium RRI

All crew & Semifinalist
Dan Jajaran JURI